Saturday, 29 September 2012

Makanan Bagi Ibu Hamil

Saat hamil kebutuhan gizi seorang wanita meningkat guna memenuhi kebutuhan janin yang sedang berkembang. Secara rinci, makanan pada seorang wanita hamil dibutuhkan untuk:

  1. Pertumbuhan janin dalam kandungan
    Menjaga kesehatan dan kekuatan badan ibu
  2. Menumpuk cadangan dalam tubuh untuk digunakan ketika menyusul
  3. Mempercepat penyembuhan luka-luka bekas persalinan
  4. Pengaturan makanan untuk ibu hamil
Ibu hamil harus tetap memperhatikan nutrisinya dengan cara :
  1. Makan teratur tiga kali sehari
  2. Hidangan terbuat dari bahan makanan bergizi empat sehat lima sempurna (makanan pokok, lauk pauk, sayur dan buah, serta dua gelas susu ibu hamil setiap hari)
  3. Pergunakan aneka ragam makanan yang ada
  4. Pilih berbagai macam bahan makanan segar

No comments: